Langsung ke konten utama

Kajian Umum : 10 Sebab Penggugur Dosa - Ustadz Dr. Firanda Andirja, Lc, ...

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Jangan Menghina Pemimpin, Walau Dia Buruk • Aulia Izzatunisa

#Jangan Menghina Pemimpin MU !!! Tahu kah anda bahwa pemimpin itu cerminan dari Rakyatnya.. Allah ﷻ berfirman yang artinya; “Dan demikianlah Kami jadikan sebahagian orang-orang yang zalim itu menjadi teman bagi sebahagian yang lain disebabkan apa yang mereka usahakan.” [QS. Al An’am : 129] Apabila rakyat menginginkan terbebas dari kezholiman seorang pemimpin, maka hendaklah mereka meninggalkan kezholiman. (Syarh Aqidah Ath Thohawiyah, hal. 381, Darul ‘Aqidah). Rasulullah ﷺ telah berpesan kepada kita umat akhir zaman; “Saya memberi wasiat kepada kalian agar tetap bertaqwa kepada Allah ‘azza wa jalla, tetap mendengar dan ta’at walaupun yang memerintah kalian seorang hamba sahaya (budak)”. [HR. Abu Daud dan At Tirmidzi, Hadits Hasan Shahih]. Beliau ﷺ  juga bersabda, “Nanti setelah aku akan ada seorang pemimpin yang tidak mendapat petunjukku (dalam ilmu, pen) dan tidak pula melaksanakan sunnahku (dalam amal, pen...

8 MACAM PUASA SUNAH YANG DIANJURKAN RASULULLAH

8 MACAM PUASA SUNAH YANG DIANJURKAN RASULULLAH Pada kesempatan kali ini, Nasehat Islam mencoba mengangkat pembahasan puasa sunnah yang bisa diamalkan sesuai tuntunan Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam. Semoga bermanfaat. Sungguh, puasa adalah amalan yang sangat utama. Di antara ganjaran puasa disebutkan dalam hadits berikut,  كُلُّ عَمَلِ ابْنِ آدَمَ يُضَاعَفُ الْحَسَنَةُ عَشْرُ أَمْثَالِهَا إِلَى سَبْعِمِائَةِ ضِعْفٍ قَالَ اللَّهُ عَزَّ وَجَلَّ إِلاَّ الصَّوْمَ فَإِنَّهُ لِى وَأَنَا أَجْزِى بِهِ يَدَعُ شَهْوَتَهُ وَطَعَامَهُ مِنْ أَجْلِى لِلصَّائِمِ فَرْحَتَانِ فَرْحَةٌ عِنْدَ فِطْرِهِ وَفَرْحَةٌ عِنْدَ لِقَاءِ رَبِّهِ. وَلَخُلُوفُ فِيهِ أَطْيَبُ عِنْدَ اللَّهِ مِنْ رِيحِ الْمِسْكِ  “Setiap amalan kebaikan yang dilakukan oleh manusia akan dilipatgandakan dengan sepuluh kebaikan yang semisal hingga tujuh ratus kali lipat. Allah Ta’ala berfirman (yang artinya), “Kecuali amalan puasa. Amalan puasa tersebut adalah untuk-Ku. Aku sendiri yang akan membalasnya. Disebabkan dia telah ...

Pelajaran Tobat Dari Imam Nawawi

PELAJARAN TOBAT DARI IMAM NAWAWI Dalam kitab Riyadhus-Shalihin, Imam Nawawi menjelaskan bahwa para ulama berpendapat, bertobat hukumnya wajib. Kemaksiatan yang terjadi antara hamba dan Allah, maka untuk bertobatnya itu harus memenuhi tiga syarat: 1) Menghentikan kemaksiatan yang dilakukan. 2) Menyesali perbuatan maksiat yang telah dilakukan. 3) Bertekad untuk tidak akan kembali mengulanginya. Menurutnya, jika salah satu dari tiga syarat tersebut tidak ada, maka tobatnya tidak sah. Jika kemaksiatan yang pernah dilakukannya itu ada hubungannya dengan manusia, maka syarat tobatnya ada empat, yakni tiga syarat yang telah disebutkan di atas dan yang keempat adalah mengembalikan apa yang menjadi milik korban kejahatannya. Jika tanggungan itu berupa harta atau semisalnya, maka wajib mengembalikan kepada pemiliknya. Jika berupa tuduhan berbuat zina atau yang semisalnya, maka hendaklah mencabut tuduhan tersebut atau meminta maaf. Jika berupa umpatan, maka hendaklah ia meminta maaf atas umpatan ...

Sholat Gerhana 31 Januari 2018 • Aulia Izzatunisa

Sholat Gerhana 31 Januari 2018 • Aulia Izzatunisa Bismillah ••• Yuk kita siapin ilmu untuk menghadapinya. Ilmu apa? Ilmu aqidah, tidak menyangkutkannya dengan keyakinan khurofat/mitos/mistik yang tidak memiliki dalil. Semakin menguatkan iman kepada Maha Besarnya Allah. Ilmu fiqih, mengetahui tata cara shalat khusuf. Ilmu alam, mempelajari sunnatullah alam yang Allah taqdirkan sehingga terjadi fenomena ini. Gerhana Bulan akan terjadi pukul 19.51 sampai 21.07 WIB, dengan puncak gerhana pukul 20.29. Kita akan melihat puncak gerhana memerah karena cahaya matahari yang sedianya menutup wajah bulan terbiaskan/terbaur oleh atmosfer bumi. "Jika kalian melihat peristiwa Gerhana, perbanyak berdo'a kepada ALLAH, perbanyak Takbir, kerjakan Sholat, dan perbanyak Sedekah". (HR. Bukhari & Muslim)

AGAMA DI DALAM SISTEM SEKULER

. AGAMA DI DALAM SISTEM SEKULER . Dunyakhirah, Sistem sekuler/demokrasi tidak atheis seperti sistem sosialis/komunis. Di dalam sistem sosialis/komunis, agama dipandang sebagai candu. Karenanya masyarakat harus dijauhkan dari agama. Sedang di dalam sistem sekuler/demokrasi, agama diterima terbatas dalam wilayah pribadi. Difungsikan hanya di wilayah ibadah dan ahlaq. Hukum publik diserahkan pada common sense. Sedangkan Hukum negara diserahkan pada mekanisme legislatif. Kenyataannya, hukum yg diproduksi oleh legislatif adalah hukum yang tunduk pada para sponson, yaitu kapitalis dalam maupun luar negeri. Seluruh agama yg ada, kecuali Islam, cukup kompatible dg sistem sekuler/demokrasi. Karena agama-agama tersebut hanya mengatur wilayah pribadi. Namun berbeda dengan Islam. Islam mengatur kehidupan pribadi, sosial, hingga negara. Sistem ekonomi, pemerintahan, pendidikan, hubungan Internasional, hukum perdata, hukum pidana, semua ada di dalam Islam. Seluruh hukum itu wajib diterapkan oleh...

Ceramah Singkat : Jika Ditraktir Dengan Uang Haram - Ustadz Dr. Firanda ...

Syarah Kitab Tauhid : Larangan Ibadah Di Kuburan Orang Shaleh 2 - Ustadz...

Larangan Memasang Lampu Disekitar Kuburan

Telah mengabarkan kepada kami Qutaibah dia berkata; telah menceritakan kepada kami 'Abdul Warits bin Sa'id dari Muhammad bin Juhadah dari Abu Shalih dari Ibnu 'Abbas dia berkata; "Rasulullah melaknat para wanita yang berziarah kubur, Orang-orang yang menjadikan kuburan sebagai masjid dan memasang lampu-lampu disekitar kuburan." - HR. Nasa'i